ISI TENONG REJEBAN PALBENGAN
Isi tenong umumnya berisi nasi tumpeng atau nasi biasa, ingkung ayam kampung, sayur, lauk pauk, kerupuk, peyek (keripik), dan buah-buahan menggunakan buah pisang yang berasal dari ladang mereka. Setelah tenong siap, para warga bersiap-siap mengenakan pakaian mereka yang paling bagus dan berkumpul dengan warga lain di tengah-tengah perkampungan, Desa Pacepit Pager Gunung, Kecamatan Bulu kabupaten Temanggung. Jum at (22/3/2019). MC Kab Temanggung/coeplistyo.
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook